Fakta.com

Webinar

Membangun Karakter Pemimpin Muda di Tengah Perkembangan Teknologi

Membangun Karakter Pemimpin Muda di Tengah Perkembangan Teknologi

Siap jadi pemimpin muda yang relevan dan berdaya saing di era digital? Yuk, ikuti webinar Fakta Initiative!

Β 

Di sini kamu akan belajar langsung dari para pakar psikologi dan teknologi tentang bagaimana membentuk karakter kepemimpinan yang adaptif dan berdampak.

Β 

🧠 Topik: Membangun Karakter Pemimpin Muda di Tengah Perkembangan Teknologi
πŸ“… Hari/Tanggal: Rabu, 30 April 2025
⏰ Waktu: 13.10 – 15.00 WIB
🌐 Tempat: Online via Zoom
Link webinar akan dikirim via email

Β 

πŸŽ“ Benefit:
βœ” E-CertificateΒ 
🎁 Hadiah Menarik untuk peserta paling aktif dan interaktif selama sesi Webminar berlangsung!

Β 

✨ Dapatkan ilmu langsung dari para ahli, perluas jaringanmu, dan jadilah bagian dari generasi pemimpin masa depan!
πŸ’₯ Kuota terbatas! Segera daftar dan raih e-certificate serta kesempatan membawa pulang hadiah menarik!

Pembicara:
  • Prof. Dian Ratna Sawitri, S.Psi., M.Si., Ph.D
  • Ir. Onno W. Purbo, M.Eng., Ph.D
Moderator: Amatun Mardiyah
Waktu: 30 April 2025 pukul 06.10
Biaya: FREE
Bagikan:
Login untuk bergabung